Profil & Biodata Lengkap Jamie Vardy

13.42

Capitale LLC - Jamie Richard Vardy (lahir di Sheffield, Inggris, 11 Januari 1987) adalah seorang pemain sepak bola asal Inggris. yang bermain untuk Leicester City, dan berposisi sebagai penyerang.

Setelah dilepas oleh Sheffield Wednesday di usia ke-16, Vardy memulai karirnya dengan memperkuat Stocksbridge Park Steels selama tiga musim dan kemudian bergabung dengan Halifax Town pada tahun 2010. Ia memulai musim 2011-12 bersama Halifax tetapi pindah ke Fleetwood Town pada bulan Agustus 2011. Pada bulan Mei 2012, ia bergabung dengan Leicester City. Vardy memulai debutnya bersama timnas Inggris di tahun 2015 setelah tampil luar biasa dan menjadi fenomena musim 2015-2016 bersama Leichester City yang memuncaki klasemen sementara hingga paruh musim dan menjadi top scorer sementara EPL.

Biodata Jamie Vardy

Nama : Jamie Richard Vardy
Nama Panggilan : Vardy
Tinggi Badan : 178 cm
Tempat Tanggal Lahir : 
Sheffield, Inggris, 11 Januari 1987
Umur : 30 tahun
Klub Saat Ini : Leicester City
Agama : Kristen

Sejarah Klub 
Jamie Vardy
2007 - 2010, Stocksbridge Park Steels
2010 - 2011, FC Halifax Town
2011 - 2012, Fleetwood Town
2012 - Sekarang, Leicester City

Artikel Terkait

Previous
Next Post »